Root Cause Analysis

situasi bisnis yang mengalami perubahan sangat cepat dan cenderung tidak bisa ditebak. Era VUCA mengakibatkan persaingan yang sangat ketat dan sulit diprediksi.

Kemampuan dalam pemecahan masalah secara sistematis untuk peningkatan kinerja bisnis berdasarkan 3 kompetensi.

#1. ANALYTICAL THINKING

Keterampilan untuk memecahkan yang kompleks menjadi sebuah informasi yang lebih sederhana dan dapat dengan mudah dipahami.

#2. CRITICAL THINKING

keterampilan dalam membuat keputusan yang logis, berdasarkan informasi yang didapat dan diolah sistematis.

#3. CREATIVE THINKING

Kemampuan menghasilkan dan mengaplikasikan ide-ide inovasi untuk peningkatan kinerja

Salam Improvement!